Pers Sebagai Kontrol Sosial Berperan Aktif Dalam Pembangunan Daerah
Kuala Kapuas- forum hukum . id Kepala Dinas Kominfo Kabupaten Kapuas, Dr. H.Junaidi ,M.AP, M.Kes Memberikan Ucapan Selamat Hari Pers Nasional Ke 76 dan Hari Ulang Tahun PWI Tanggal 9 Pebruari 2022 yang pada puncak peringatan diselenggarakan di Kendari Provinsi Sulawesi Tenggara,(9/2).
“Semoga dalam Memperingati HPN tahun 2022 , Pers Semakin Maju dan jaya di Indonesia pada umumnya, terutama Pers Di Kalimantan Tengah terkhusus Kabupaten kapuas Pers memiliki peranannya dalam Pembangunan Daerah sebagai Kontrol Sosial.
Peranan Pers terpuji dan patut diapresiasi, Mari Kita Bersama -Sama Menjaga Keutuhan, Kebersamaan dalam persatuan dan kesatuan
Selamat merayakan Hari Pers Nasional Tahun 2022. Semoga pers selalu jaya sepanjang masa, pungkasnya.
Kadis Kominfo sangat mengapresiasi kinerja Awak Media selama ini mengedukasi dan memberikan informasi secara cepat, terus berkontribusi dengan informasi yang berkualitas, (Man fh)